Rangkaian Catu Daya Elektronika
8.0
Contains ads
Perhatian! Untuk menginstal aplikasi ini (APK) Anda memerlukan manajer aplikasi terpisah (SAI). Belajarlah lagi!
Jenis Varian Arsitektur Versi Minimum DPI layar
8.0
8 APK
universal Android 2.3
240
Ukuran: 5.11 MB
Sertifikat: 25a277f1aad130937c3c7e3906e1369b35128c49
tanda tangan SHA1: ab96bfa6c67f1e743a83991b1806d5586b4f9062
Arsitektur: universal
DPI layar: hdpi (240dpi)
Perangkat: laptop, phone, tablet
8.0
8 APKs
universal Android 2.3
120 - 640dpi
Ukuran: 5.6 MB
Sertifikat: 25a277f1aad130937c3c7e3906e1369b35128c49
tanda tangan SHA1: 249c8dfe5deac7d1d9ff31dc01a8af5d1a150a2f
Arsitektur: universal
DPI layar: ldpi (120dpi), mdpi (160dpi), tvdpi (213dpi), hdpi (240dpi), xhdpi (320dpi), xxhdpi (480dpi), xxxhdpi (640dpi)
Perangkat: laptop, phone, tablet
8.0
8 APK
universal Android 2.3
160 - 240dpi
Ukuran: 5.09 MB
Sertifikat: 25a277f1aad130937c3c7e3906e1369b35128c49
tanda tangan SHA1: 2698aa0e0538c15ce6352b39924083746e5435e6
Arsitektur: universal
DPI layar: mdpi (160dpi), hdpi (240dpi)
Perangkat: laptop, phone, tablet
0 downloads Dapatkan di Google Play
Unduh Rangkaian Catu Daya Elektronika APK gratisScreenshot app 1Screenshot app 2Screenshot app 3Screenshot app 4Screenshot app 5Screenshot app 6Screenshot app 7Screenshot app 8Screenshot app 9Screenshot app 10Screenshot app 11Screenshot app 12Screenshot app 13Screenshot app 14Screenshot app 15Screenshot app 16Screenshot app 17Screenshot app 18Screenshot app 19Screenshot app 20Screenshot app 21Screenshot app 22Screenshot app 23

Unduh Rangkaian Catu Daya Elektronika APK gratis

Kumpulan Rangkaian dan Skematik Catu Daya dari AC ke DC

Catu daya atau power supply adalah suatu rangkaian elektronik yang mengubah arus listrik bolak-balik (AC) menjadi arus listrik searah (DC). Hampir semua peralatan elektronik membutuhkan catu daya. Ada beberapa peralatan elektronik seperti radio dan tape yang masih membutuhkan baterai sebagai sumber arusnya.

Namun untuk mempermudah agar tidak tergantung dengan baterai, maka dibuatlah alat yang dapat mengubah arus listrik bolak-balik menjadi arus listrik searah, dalam aplikasinya catu daya banyak kegunaan dan manfaatnya, terutama dalam penggunaan peralatan yang membutuhkan catu daya. Contohnya radio, tape, hp, laptop, dan masih banyak peralatan elektronik lain yang membutuhkan yang namanya catu daya.

Komponen dasar yang digunakan untuk rangkaian yang lebih sederhana adalah transformator, penyearah (dioda), resistor, kapasitor, dan inductor. catu yang diatur secara lebih kompleks dapat menambahkan transistor atau trioda sebagai pengindra-tegangan dan pengontrolan tegangan, ditambah dengan dioda zener atau tabung VR untuk menyediakan tegangan acuan (reference). Sistem penyearah sendiri dibagi menjadi dua, yaitu penyearah setengah gelombang dan penyearah gelombang penuh.

Power supply atau catu daya adalah sebuah peralatan penyedia tegangan atau sumber daya untuk peralatan elektronika dengan prinsip mengubah tegangan listrik yang tersedia dari jaringan distribusi transmisi listrik ke level yang diinginkan sehingga berimplikasi pada pengubahan daya listrik.

Aplikasi ini berisikan aneka rangkaian dan skematik catu daya dari AC ke DC yang biasa digunakan buat uji coba peralatan elektronika, untuk amplifier dan lain-lain.

Didalam aplikasi ini berisikan rangkaian-rangkaian antara lain :

- Pengertian dan Jenis-jenis Power Supply
- Prinsip Kerja DC Power Supply
- 3 – 30 Volt DC Adjustable Power Supply
- DC Power Supply 5 Volt Sederhana
- Power Supply Tegangan Variabel
- Power Supply DC 5V dan 12V
- Power Supply 12 Volt 5 Ampere
- Power Supply Variabel 10A Simetris
- Power Supply untuk Mikrokontroler
- Power Supply 24V dilengkapi Regulator
- Power Supply 12V 35A
dan lain-lain.

Aplikasi ini bisa diunduh secara Gratis tanpa dikenakan biaya apapun untuk selamanya.

Aplikasi ini menggunakan bahasa Indonesia, kami melengkapi fitur Google Penerjemah Bahasa untuk memudahkan pengguna yang tidak mengerti bahasa Indonesia.


Disclaimer :
All of contents in this application are not our trademark. We only get the content from search engine and website. Please let me know if your original content want to remove from our application.
Menampilkan lebih banyak
4.3

Beri peringkat aplikasi ini

Nilai sekarang
Saat ini dinilai 4.3 bintang

Info lebih lanjut

Diperbarui di 2021-09-11
Ukuran 5.11 MB
Versi sekarang 8.0
Membutuhkan Android 2.3 and up
Peringkat Konten Everyone
Ditawarkan oleh Kimmydroid
Pengembang [email protected]
Rangkaian Catu Daya Elektronika
Kimmydroid
Menampilkan izin untuk semua versi aplikasi ini
Aplikasi ini memiliki akses ke:
Pembaruan untuk Rangkaian Catu Daya Elektronika dapat secara otomatis menambahkan kemampuan tambahan dalam setiap grup. Belajarlah lagi

APK dipasang

Rangkaian Catu Daya Elektronika
Kimmydroid
icon-app-rating
Nilai aplikasi dengan memilih bintang